1 Agustus 2017

Inilah Pengertian Sublimasi dan Contoh Sublimasi Lengkap

Inilah Pengertian Sublimasi dan Contoh Sublimasi Lengkap – Kita mengetahui bahwa didalam zat kimia terjadi banyak proses yang ada di dalamnya. Proses yang terjadi ada yang mengubah benda padat menjadi cair, mengubah benda cair menjadi gas, mengubah gas menjadi padat, dan seterusnya.

Perubahan dalam proses zat kimia tersebut memerlukan suatu metode yang tepat agar dapat di gunakan dan mendapat hasil yang di inginkan. Pada zat kimia tersebut kita harus hati-hati dalam menggunakannya karena ada beberapa zat yang membahayakan bagi kita.

Di dalam melakukan perubahan di dalam kimia terdapat suatu metode yang dinamakan sublimasi. Untuk dapat mengenal lebih jauh mengenai sublimasi akan di jelaskan sebagai berikut.

Inilah Pengertian Sublimasi dan Contoh Sublimasi

Pengertian Sublimasi

Sublimasi adalah suatu istilah yang ada didalam kimia yang berhubungan dengan zat yang berubah. Kata sublimasi juga di gunakan untuk menyebutkan metode yang di gunakan untuk memisahkan campuran kimia. Perubahan zat dalam sublimasi adalah dengan mengubah zat padat ke gas atau sebaliknya.

Bila partikel yang ada pada zat padat di berikan suhu pada tingkatan tertentu akan membuat partikel tersebut menyumblin dan selanjutnya menjadi gas. Dan ketika di balikkan suhu tersebut akan membuat wujudnya menjadi padat kembali.

Proses dalam pemisahan campuran dengan sublimasi adalah dengan cara memanaskan zat padat tersebut yang telah terlarut di dalamnya sehingga zat padat itu menjadi gas. Gas yang telah di hasilkan kemudian di tampung lalu di dinginkan kembali. Untuk dapat memisahkan campuran dengan cara sublimasi di perlukan syarat ketika partikel yang bercampur di haruskan memiliki suatu titik perbedaan didih yang besar sehingga akan menghasilkan uap dengan tingkat kemurnian yang di miliki tinggi.

Contoh Sublimasi

Contoh dari sublimasi adalah pada proses pembuatan kapur barus. Pada campuran kapur barus dan juga arang akan di panaskan sehingga kapur tersebut dapat menyumblin dan selanjutnya menguap. Setelah menguap maka akan di lakukan proses pendinginan yang akan membut zat gas tersebut menjadi padat kembali.



Itulah tadi penjelasan mengenai Pengertian Sublimasi dan Contoh Sublimasi Lengkap yang di jelaskan GuruIPA. Dengan melakukan proses penyumblinan dapat memisahkan antara campuran benda padat dengan mengubahnya menjadi gas dan di kembalikan lagi menjadi padat dengan proses pendinginan. Semoga bermanfaat bagi Anda.