Ayahnya memiliki sebuah pabrik peralatan pertanian dan sebuah toko yang menjual mesin-mesin. Di perusahaan ayahnya tersebut, ia memperoleh kesempatan mengembangkan bakatnya untuk menemukan sesuatu.
Salah satu penemuannya, rem angin kereta api pada tahun 1868. Pada tahun 1869, ia mempatenkan penemuannya tersebut.
Dengan adanya rem angin, kereta api dapat berhenti dengan tiba-tiba dan cepat sehingga tabrakan dapat dihindari. Pada tanggal 12 Maret 1914, George Westinghouse wafat di New York.
Foto: George Westinghouse |
Biodata Lebih Lengkapnya:
- Lahir: 6 Oktober 1846
- Meninggal: 12 Maret 1914, Kota New York, New York, Amerika
- Pendidikan: Union College
- Anak: George Westinghouse III
- Saudara kandung: John Westinghouse, Henry Herman Westinghouse, Albert Westinghouse
- Penghargaan: IEEE Edison Medal, Medali John Fritz
Baca juga: Pengertian dan Rumus Percepatan